Dentingan itu,
Mengalun membisikkan kepiluan
Saat deru badai mengoyak ulu hati
Melodi ini seperti irama pemanggil maut
Ngilu ini kapankah sampai ke ujung?
Selama dua kutub masih berselisih
Jiwaku akan tetap hancur,
Diiris-iris nyanyian danur
MARDHOTILLA
TENTANG PENULIS:
MAHASISWI
WEBSITE/BLOG: mardhotilla.wordpress.com
MAHASISWI
WEBSITE/BLOG: mardhotilla.wordpress.com
loading...
EmoticonEmoticon